MISI

Misi MTs Al Irsyad Putri Tengaran

1. Menyelenggarakan pendidikan dan pengajaran Islam berdasarkan Al-Qur`an dan As-Sunnah sesuai pemahaman Salaful Ummah Ahlus Sunnah wal Jama’ah.

2. Mewujudkan pembelajaran yang mampu mengembangkan potensi peserta didik secara maksimal.

3. Mewujudkan pembelajaran aktif, inovatif, kreatif, efektif, dan menyenangkan (PAIKEM) yang mampu mengembangkan peserta didik secara maksimal.

4. Menanamkan kecintaan peserta didik kepada Al-Qur’an dan Bahasa Arab

5. Membina peserta didik untuk unggul dalam prestasi akademis dan non akademis di taraf nasional

6. Menumbuhkembangkan perilaku peserta didik yang berakhlakul karimah dalam segala aspek kehidupan

7. Menciptakan lingkungan belajar yang nyaman, bersih, dan menyenangkan